Bagaimana bisa bekerja jauh dari rumah merusak kesehatan saya

From Audiopedia - Accessible Learning for All
Jump to: navigation, search
QR for this page

https://www.audiopedia.org/Bagaimana_bisa_bekerja_jauh_dari_rumah_merusak_kesehatan_saya

Banyak perempuan yang bekerja jauh dari rumahnya. Beberapa perempuan pulang pergi ke tempat kerrja dari rumah, sementara yang lain pindah ke tempat yang dekat dengan tempat kerjanya. Hal ini yang disebut migrasi.

Sebagian besar perempuan pindah dari desa ke kota untuk mendapatkan kerja di pabrik atau bekerja sebagai pembantu rumah tangga. Beberapa perempuan memilih pindah, sedang yang lain terpaksa pindah karena tidak ada uang dan makanan yang cukup di rumahnya atau karena pabrik menawarkan uang yang lebih banyak. Seringkali uang yang didapatkan para perempuan ini sangat penting untuk menghidupi keluarga mereka di rumah.

Pada waktu perempuan bermigrasi, mereka mungkin sendiri pada awalnya. Hal ini bisa sangat menakutkan karena mereka jauh dari keluarga dan teman yang dapat mendukung mereka.

Sources
  • Burns, A. A., Niemann, S., Lovich, R., Maxwell, J., & Shapiro, K. (2014). Where women have no doctor: A health guide for women. Hesperian Foundation.
  • Audiopedia ID: id030128