Apa yang menyebabkan infeksi kandung kemih dan ginjal
From Audiopedia
Infeksi saluran kemih disebabkan oleh bakteri. Kuman/bakteri masuk ke dalam tubuh dari luar melalui lubang saluran kemih dekat vagina. Infeksi lebih banyak terjadi pada perempuan karena saluran kemih perempuan bagian bawah lebih pendek dari laki-laki. Kuman lebih mudah naik ke atas dan masuk ke kandung kemih.